Kamis, 25 Februari 2016

Obyek Wisata Alam Baru di Kebumen

KARANG BOLONG- Ada sebuah tempat objek wisata baru yang di buka di kabupaten  kebumen, yaitu tepatnya di desa karang bolong kecamatan buayan, objek wisata ini baru di remiskan akhir minggu2 ini, karena banyak objek wisata baru yg di buka,  di desa karang bolong pun di buka juga, yaitu terdapat tempat gua sarang burung, gunung uhud yg di sana juga terdapat tempat penembahan,ada juga tempat tertentu yg di gunakan jika kita ingin mengambil view sunset.


Di objek wisata fasilitas atau pun jalur untuk menuju kesana masih kurang memadai,  jalanan masih terjal, banyak bebatuan besar , jalannya cukup curam, dan di setiap perjalan menuju ke tempat yg kita inginkan kita bisa melihat pemandangan pepohonan yg cukup lebat karena jarang dilalui banyak orang,medan yg dilalui pun cukup memacu adrenalin kita.




oleh karena itu , warga desa Karang bolang bersama-sama berkerja bakti membangun jalan menuju objek wisata Gunung uhud agar mudah dilewati oleh para pengunjung ,

Setiap satu hari sekali , warga berkerja bakti secara bergiliran tiap tiap RT , tugas kerja bakti dibagi bagi , untuk warga laki-laki bertugas untuk membuat jalan dan sedangkan dari warga perempuan boleh ikut membantu dengan membuat hidangan untuk para lelaki yang berkerja bakti ,

Untuk para pengunjung mulai minggu ini jalur menuju objek wisata Gunung Uhud sudah lumayan bagus, jadi anda tidak perlu takut terjadi sesuatu hal dijalan , selamat menikmati keindahan objek wisata gunung Uhud 

0 komentar:

Posting Komentar